Cara merakit Hydraulic Gear Pump dan unit komponen (Shaft end cover)

Cara merakit Hydraulic Gear Pump dan unit komponen (Shaft end cover) - Untuk menghindari kerusakan permukaan mesin disarankan untuk berhati - hati dalam merakit Hydraulic Gear Pump dimana debu merupakan faktor utama dalam perbaikan mesin sistem hidrolik. Untuk mengetahui lebih banyak tentang komponen hidrolik alat berat baca juga artikel : Cara membersihkan (perawatan) komponen pompa hidrolik alat berat.

Tempat kerja bersih dan rapi merupakan ketentuan utama dari perawatan perlengkapan hidrolik yang baik dan sebelum merakit penting untuk membersihkan dari semua bagian serta menyeka dengan menggunakan kain yang tidak berbulu. Kerusakan pada unit serta usia pakai yang pendek dapat disebabkan karena bahan contaminant yang tertinggal pada permukaan bearing atau bushing.

Penutup ujung poros (Shaft end cover)

Cara merakit Hydraulic Gear Pump dan unit komponen (Shaft end cover)

Seperti yang tampak pada gambar untuk membantu perakitan port end cover API Anda telah dirakit sebelumnya pada gambar yang tampak sebelah kiri serta dengan komponen sebelah kanan. 

Cara merakit Hydraulic Gear Pump dan unit komponen (Shaft end cover)

Seperti yang tampak pada gambar dengan menguatkan shaft end cover yang terdapat pada ujung tepian atau pemasangan / meja mounting dengan sisi gear yang menghadap ke atas, tampak pada gambar sebelah kiri. Gambar pada sebelah kanan dengan potong dua seal dari seal strip sepanjang 1/8” masukan ke tengah slot thrust plate dan beri gemuk atau oli.

Cara merakit Hydraulic Gear Pump dan unit komponen (Shaft end cover)

Seperti tampak pada gambar bagian kiri dengan menempatkan thrust plate di atas dua roller bearing dengan sisi counter bore dengan jarak 1/32” dan menghadap ke bawah. Selanjutnya masukan sela srip hingga menyentuh belakang bearing serta mundurkan 1/16” dan lakukan pemotongan, juga lakukan pengulangan proses untuk tiga slot lainya. Perataan permukaan dengan cara memukul thrust plate dengan palu lunak.

Seal protector tampak pada gambar sebelah kanan digunakan untuk memasukan fungsi drive gear juga gunakan thrust plate untuk memastikan permukaan gear bersentuhan dan tidak diperbolehkan menggunakan palu untuk pemasangan komponen poros dan gear serta pada bearing kedua dilakukan pemasangan idler gear.

Cara merakit Hydraulic Gear Pump dan unit komponen (Shaft end cover)

Seperti yang tampak pada gambar ini dilakukan pemasangan dowel pin pada cover (penutup) ujung poros serta pemasangan dowel pin pada satu sisi housing. Peraltan yag diggunakan dapat menggunakan seperti palu lunak untuk mounting atau dalam pemasangan.

Demikian cara - cara perbaikan atau perawatan pada komponen hidrolik alat berat serta peralatan yang digunakan semoga bermanfaat.

0 komentar