Gear motor dan vane motor pada komponen hidrolik alat berat - Gear motor pada gambar ini sebagai rancangan atau gear eksternal karena pada gigi gear terdapat mesin pada bagian mesin luar gear. Pada salah satu gear tersebut akan dihubungkan dengan output shaft serta lainya menjadi idle gear.
Baca juga artikel : Bantalan (cushion) cylinder rating dan rotary actuator pada komponen hidrolik alat berat
External gear motor
Pada gambar tidak tampak yang menciptakan permukaan penyekat serta keausan pada sisi gear pada plat samping dan sama juga dengan yang dipakai di dalam pompa jenis gear.
Untuk selanjutnya pada motor gear beroperasi karena terdapat tekanan diferensial atau DP dan antara inlet juga motor dan outlet. Gaya yang memutar dari tekanan diferensial tersebut terjadi di seluruh gigi gear.
Vane Motor
Pada kelompok vane yang berputar dari gambar yang tampak dengan potongan. Sedangkan elemen yang tampak tersebut merupakan casing, spring, rotor serta vane. Untuk ouput shaft yang terdapat pada motor dihubungkan dengan bagian tengah dari rotor. Dengana permukaan cam vane keluar masuk dari slot di dalam rotor dan bersinggungan.
Untuk membuatnya tetap berhadapan dengan permukaan cam dengan sebuah bentuk spring, spring klip atau spring ulir kecil yang terdapat pada bawah vane. Selain itu, untuk tambahan zat cair yang masuk disalurkan ke bawah vane dan mampu dengan menyeimbangkan pada bagian atas serta bawah dan mencegah tekan dan mendorong vane masuk kembali ke dalam slot.
Zat cair akan kembali keluar yang dari sisi kedua belah sisi yang berlawanan dari zat cair yang memasuki motor dan akan menekan dua sisi rotor assembly yang berlawanan.
Sedangkan penyeimbangan gaya pada rotor dengan melalui cara ini tekanan seimbang akan senantiasa terjadi pada kedua sisi yang berlawanan dan berfungsi untuk mengurangi beban pada drive shaft juga bearing yang disebabkan oleh tekanan juga gaya internal.
Tekanan diferensial pada sebuah vane akan menciptakan gaya pada vane dari gambar yang tampak dan memperlihatkan bagaimana tekanan diferensial. Jarak dari pusat area vane yang terpengaruh ke titik tengah drive shaft menentukan torque yang dihasilkan. Sedangkan jumlah vane yang terkena tekanan juga akan berpengaruh terhadap besarnya gaya dari gaya seimbang dengan tekanan dikalikan dengan luas area.
Dengan seperti yang telah diuraikan tersebut, sehingga torque ouput pada suatu vane motor menentukan tekanan dan ukuran vane / tinggi diatas rotor serta lebarnya serta rotor radius / jarak dari titik tengah drive shaft.
0 komentar